Cerita lama tentang kasih sayang ibu

Aku Lahir dari Perut Ibu…
(Bukan kata orang...memang betul kan....??)
Bila dahaga, yang susukan aku....ibu
Bila lapar, yang menyuapi aku....ibu
Bila sendirian, yang selalu di sampingku.. ..ibu
Kata ibu, perkataan pertama yang aku sebut....Ibu
Bila bangun tidur, aku cari.....ibu
Bila nangis, orang pertama yang datang ....ibu
Bila ingin bermanja, aku dekati....ibu
Bila ingin bersandar, aku duduk sebelah....ibu
Bila sedih, yang dapat menghiburku hanya....ibu
Bila nakal, yang memarahi aku....ibu
Bila merajuk, yang membujukku cuma.....ibu
Bila melakukan kesalahan, yang paling cepat marah....ibu
Bila takut, yang menenangkan aku....ibu
Bila ingin peluk, yang aku suka peluk....ibu
Aku selalu teringatkan ....ibu




namun setelah aku punya pasangan
Bila senang, aku cari....pasanganku
Bila mendapat keberhasilan, aku ceritakan pada....pasanganku
Bila gagal, aku ceritakan pada....ibu
Bila bahagia, aku peluk erat....pasanganku
Bila berduka, aku peluk erat....ibuku
Bila ingin berlibur, aku bawa.....pasanganku
Bila sibuk, aku antar anak ke rumah....ibu
Bila sambut valentine.. Aku beri hadiah pada pasanganku
Bila sambut hari ibu...aku cuma dapat ucapkan "Selamat Hari Ibu"
Selalu... aku ingat pasanganku
Selalu... ibu ingat aku
Setiap saat... aku akan telepon pasanganku
Entah kapan... aku ingin telepon ibu
Selalu...aku belikan hadiah untuk pasanganku 
Entah kapan... aku ingin belikan hadiah untuk ibu
Kalau ku sudah selesai belajar dan berkerja...
masih ingatkah ku pada ibu?
Tidak banyak yang ibu inginkan... hanya dengan
menyapa ibu dia sudah sangat bahagia...

Seorang anak menemui ibunya yang sedang sibuk
menyediakan makan malam di
dapur lalu menghulurkan selembar kertas yang
bertuliskan sesuatu. Si ibu segera melap tangannya dan menyambut kertas
yang dihulurkan oleh si anak lalu membacanya. Upah membantu ibu:
>>> 1) Membantu pergi belanja : Rp 10.000,-
>>> 2) Membantu jaga adik : Rp 10.000,-
>>> 3) Membantu buang sampah : Rp 10.000,-
>>> 4) Membantu membereskan tempat tidur : Rp 10.000,-
>>> 5) Membantu siram bunga : Rp 5.000,-
>>> 6) Membantu sapu sampah : Rp 5.000,-
>>> Jumlah : Rp 40.000,-
Selesai membaca, si ibu tersenyum
memandang si anak , kemudian si ibu
mengambil pensil dan menulis sesuatu di
belakang kertas yang sama.
>>> 1) Biaya mengandung selama 9 bulan -
GRATIS
>>> 2) Biaya tidak tidur karena menjagamu -
GRATIS
>>> 3) Biaya air mata yang menitik karenamu -
GRATIS
>>> 4) Biaya gelisah karena mengkhawatirkanmu
- GRATIS
>>> 5) Biaya menyediakan makan, minum,
pakaian, dan keperluanmu -GRATIS
>>> Jumlah Keseluruhan Nilai Kasihku - GRATIS


Air mata si anak berlinang setelah membaca
apa yang dituliskan oleh si ibu. Si anak menatap wajah
ibu,memeluknya dan berkata,"Aku Sayang Ibu". Kemudian si anak
mengambil pensil dan menulis "Telah Dibayar Lunas Oleh Ibu" ditulisnya pada
muka surat yang sama..
Ini cuma sekedar mengingatkan cerita lama.Tapi masih banyak anak-anak yg suka ngeluh bahkan marah2 sama ibunya ( termasuk saya ). mudah2an jadi sadar kalo jasa ibu besar banget buat ngehidupin teman teman sekalian 
Sumber: genuinelove
Editor: Jeffrey Chiu
I YOU MOTHER!

1 komentar:

coment dari bg vito:
"Menarik. mudah2n sebagai anak kelak sadar akan perjuangan ibu yang selama beliau mengandung-melahirkan-hingga sampe sekarang."

makasih ia bg, kritik dan saran na :)

Posting Komentar


heyheypig hi




rainbow welcome
rainbow welcome

Berilah Penghargaan kepada Penulis sekecil apapun dengan cara dibawah ini...
Tinggalin komen di buku tamu :)
i am who i am
i am who i am

About Us

about meabout me

male 25 july 1989..
suka berbicara dalam takaran yang berlebih,,
over pe de :)
saya tidak suka meroko atau minum alkohol,
senang menghabiskan waktu di depan komputer
daripada jalan jalan..
berharap dapat menemukan soulmate
dalam waktu dekat


hoby ku makan hhe...


bersama teman baik ku




Total Pageviews


ShoutMix chat widget

Pages

Pengikut